Strategi Penerapan Diferensiasi dalam Implementasi Kurikulum Merdeka melalui STIFIn Tes
DOI:
https://doi.org/10.37134/firdaus.vol5.2.4.2025Keywords:
pembelajaran diferensiasi, prestasi siswa, konsep STIFInAbstract
Salah satu tujuan pembelajaran diferensiasi adalah untuk menciptakan pemebelajaran yang sesuai dengan karakteristik atau keunikan siswa (kesiapan, minat, dan gaya belajar). Ini akan memungkinkan siswa untuk berkembang sesuai bakat dan minatnya. Mengidentifikasi potensi minat dan bakat siswa sejak dini sangat penting untuk guru dan orang tua untuk membantu siswa termotivasi untuk mencapai impian mereka. Penelitian kualitatif deskriptif digunakan dalam metodologi ini. Ketika kepribadian kecerdasan manusia diproses dari waktu ke waktu, konsep tes STIFIn digunakan untuk mengidentifikasi bakat atau minat terbesar dari jati diri setiap siswa. Potensi adalah kemampuan dan kekuatan yang dimiliki seseorang, baik fisik maupun mental. Dengan bimbingan dan dukungan yang baik, mereka dapat berkembang. Tes sidik jari tidak sama untuk setiap orang. Oleh karena itu, hasilnya menunjukkan informasi tentang komposisi susunan syaraf. Selanjutnya, informasi ini dihubungkan dengan belahan otak tertentu yang berfungsi sebagai sistem operasi dan mesin kecerdasan individu, yang diberi STIFIn. Sensasi (S), Thingking (T), Intuiting (I), Feeling (F), dan Insting (In) Melihat bagaimana keberadaan mesin kecerdasan dan kepribadian genetik ini mendorong perkembangan kecerdasan manusia yang lebih baik dan kemampuan untuk mengenali potensi terbaik dari diri sendiri dengan menggunakan metodologi kajian literatur. Tes STIFIn memiliki banyak manfaat untuk pendidikan. Ini termasuk potensi bakat siswa, gaya belajar siswa, motivasi, dan kendala belajar.
Downloads
References
Abdurrahman, S., & Kibtiyah, A. (2021). Strategi mengatasi masalah kesulitan belajar siswa dengan memahami gaya belajar siswa (studi kasus di Ma Al-Ahsan Bareng). Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(3), 6444–6454.
Ade Sintia Wulandari. (2022). Literature review: pendekatan berdiferensiasi solusi pembelajaran dalam keberagaman. Jurnal Pendidikan Mipa, 12(3), 682–689. https://doi.org/10.37630/jpm.v12i3.620
Aisyah, N., & Sholehatun mahdia. (2023). Penerapan Metode STIFIN Dalam Memahami Gaya Belajar Siswa. Pedagogika, 4(Nomor 1), 29–45. https://doi.org/10.37411/pedagogika.v14i1.2202
Alindra, A. L. (2018). Kajian aksiologi metode STIFIn dalam pemetaan mesin kecerdasan manusia. Titian Ilmu: Jurnal Ilmiah Multi Sciences, 10(2), 64–73. https://doi.org/10.30599/jti.v10i2.206
Annisa Muharmina, Nurmawati, & Salminawati. (2023). Pengaruh strategi STIFIn (sensing, thinking, intuiting, feeling, insting) dan motivasi belajar terhadap kemampuan menghafal Al-Quran siswa. G-Couns: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 8(01), 454–467. https://doi.org/10.31316/gcouns.v8i01.5490
Arhinza, A., Sukardi, S., & Murjainah, M. (2023). Analisis pembelajaran diferensiasi berbasis P5 pada mata pelajaran IPAS kelas IV sekolah dasar. Journal on Education, 6(1), 6518–6528. https://doi.org/10.31004/joe.v6i1.3873
Arifin, I., & Gunadi, I. (2020). Leadership of ece principal in growth character through stifin method in kindergarten. January 2017. https://doi.org/10.2991/yicemap-17.2017.51
Asbari, M., Nurhayati, W., Purwanto, A., & Putra, F. (2020). Pengaruh genetic personality dan authoritative parenting style terhadap pendidikan karakter di Aya Sophia Islamic School. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 4(1), 142–155. https://doi.org/10.33487/edumaspul.v4i1.341
Astuti, W., Friansyah, D., & Salman, E. (2021). Pengembangan modul pembelajaran adaptif bagi anak berkebutuhan khusus di sekolah luar biasa negeri kota Lubuklinggau. Lp3Mkil, 1(2), 77–99.
Ayu, L. R., Saman, A., Musi, M. A., & Said Zainuddin, M. (2023). Pengembangan media pembelajaran smart boardgame berbasis Stifin learning dalam menciptakan pembelajaran efektif. Jurnal Bimbingan Dan Konseling Borneo, 5(2), 72–79. http://ojs.borneo.ac.id/ojs/index.php/JBKB
Ayu Sri Wahyuni. (2022). Literature review: pendekatan berdiferensiasi dalam pembelajaran IPA. Jurnal Pendidikan Mipa, 12(2), 118–126. https://doi.org/10.37630/jpm.v12i2.562
Buaton, R., Fauzi, A., Serasi Ginting, B., & Betty Yel, M. (2021). Model pembelajaran adaptif dan cerdas dalam mewujudkan profil pelajar pancasila. Prosiding Seminar Nasional Riset Dan Information Science (SENARIS), 4(2021), 149–157.
Bulu, V. R. (2023). Pengaruh Strategi Pembelajaran Diferensiasi tehadap Hasil Belajar Matematika. HINEF : Jurnal Rumpun Ilmu Pendidikan, 2(2). https://doi.org/10.37792/hinef.v2i2.1011
Dian Fitriani, Fatihatunnisa Ridha Rahman, Anti Dhamayanti Fauzi, Anisa Umu Salamah, & Asep Saefullah. (2023). Implementasi pembelajaran diferensiasi berdasarkan aspek kesiapan belajar murid di sekolah menegah atas. Jurnal Genta Mulia, 14(2). https://doi.org/10.61290/gm.v14i2.358
F Hidayat. (2020). Penerapan metode STIFIN dalam menghafal Al-Qur’an di pondok pesantren Nurul Jadid Paiton. Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents, 12–26.
Fahimi, A., Ronaldy, M., Saputra, A., & Student, M. (2023). Stifin test sebagai alternatif pemetaan potensi siswa. 3(1), 1–24. https://doi.org/10.35719/sociocouns.vxix.xx
Gunadi, I. (2020). Pengembangan model kepemimpinan sekolah dengan pendekatan konsep STIFIn. 2011. https://www.academia.edu/download/54479805/20161012-Artikel-Pengembangan_Model_Kepemimpinan.pdf
Herwina, W. (2021). Optimalisasi kebutuhan murid dan hasil belajar dengan pembelajaran berdiferensiasi. Perspektif Ilmu Pendidikan, 35(2), 175–182. https://doi.org/10.21009/pip.352.10
Husein Batubara, H., & Noor Ariani, D. (2019). Model pengembangan media pembelajaran adaptif di sekolah dasar. Muallimuna : Jurnal Madrasah Ibtidaiyah, 5(1), 33–46. http://ojs.uniska-bjm.ac.id/index.php/jurnalmuallimuna
Kamid, K., Sutrisno, S., Anwar, K., & Dewi, R. K. (2024). Proses kognitif siswa sekolah dasar dalam memahami materi pecahan ditinjau dari Stifin Framework: Thinking Dan Feeling. AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 13(2), 743. https://doi.org/10.24127/ajpm.v13i2.6249
Khasanatin, A. A., Sholeh, A. H., & Rena, S. (2022). Metode STIFIn dan peningkatan karakter islami pesertaa didik (konsepsi dan aplikasinya di SD Islam Ibnu Hajar bogor). Jurnal Idrak, 4(2), 345–356.
M, S. & N. (2021). Implementasi metode diferensiasi dalam refleeksi pembelajaran pedidikan agama islam. Modul Biokimia Materi Metabolisme Lemak, Daur Asam Sitrat, Fosforilasi Oksidatif Dan Jalur Pentosa Fosfat, 6(11), 6.
Manalu, A., Sitorus, P., & Harita, T. H. (2023). Efek model PBL dengan stategi pembelajaran diferensiasi terhadap pemahaman konsep dan keterampilan proses sains siswa SMA. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 5(1), 159–172. https://doi.org/10.31004/edukatif.v5i1.4630
Martanti, F., Widodo, J., Rusdarti, R., & Priyanto, A. S. (2022). Penguatan profil pelajar pancasila melalui pembelajaran diferensiasi pada mata pelajaran IPS di sekolah penggerak. Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana, 5(1), 415–417. http://pps.unnes.ac.id/prodi/prosiding-pascasarjana-unnes/412
Munazir dan A Parapat. (2024). Implementasi konsep STIFIn dalam membentuk pendidikan karakter anak usia dii pada TK Abi’Nd Ummi. Jurnal Incrementapedia, 06, 1–8.
N Mu’mini, Y. L. et al. (2024). Analisis metode STIFIn dalam mengejawantahkan nilai-nilai karakter berbasis Al-qur’an. 5, 87–99.
Oktaviany, V., & Halim, I. (2020). Penerapan konsep manajemen berbasis genetik pada peningkatan kinerja sekolah inklusi. Jurnal Ilmu Pendidikan (JIP) STKIP Kusuma Negara, 11(2), 154–163. https://doi.org/10.37640/jip.v11i2.102
Pasmawati, H. (2019). Bimbingan karir farid poniman dan relevansinya dengan konsep islam: telaah STIFIn test. Jurnal Ilmiah Syi’ar, 19(2), 182. https://doi.org/10.29300/syr.v19i2.2476
Poniman, F., & Mangussara, R. A. (2012). Konsep Palugada. Jakarta: STIFIn Institute. https://www.academia.edu/download/44689334/STIFInPalugada.pdf
Putra, I. K. J. L., Ardana, I. M., & Suweken, G. (2023). Pengembangan media pembelajaran adaptif dengan teknik detour untuk meningkatkan pemahaman konsep matematika peserta didik. JIPM (Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika), 11(2), 332. https://doi.org/10.25273/jipm.v11i2.15352
Putra, I. M. Y. T. (2021). Implementasi pembelajaran flipped classroom berbasis diferensiasi untuk meningkatkan keterampilan berpikir kritis peserta didik. Indonesian Journal of Educational Development, 2(3), 461–471. https://doi.org/10.5281/zenodo.5681318
Sari, G. M., Islam, U., Sjech, N., Djambek, M. D., Trisno, B., Islam, U., Sjech, N., Djambek, M. D., & Wulandari, W. (2024). Pemanfaatan tes STIFIn dalam kegiatan kependidikan di SD IT Madani 2 Islamic School Payakumbuh. 4(1), 100–111.
Setiawan, A., Zebua, R. S. Y., & Sunarti, S. (2021). Strategi pendidikan karakter anak usia dini menggunakan perangkat kepribadian genetik STIFIn. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(3), 1859–1872. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i3.1860
Setiyo, A. (2022). Penerapan pembelajaran diferensiasi kolaboratif dengan melibatkan orang tua dan masyarakat untuk mewujudkan student’s well-being di masa pandemi. Bioma : Jurnal Ilmiah Biologi, 11(1), 61–78. https://doi.org/10.26877/bioma.v11i1.9797
Setyawati, R. (2023). Pembelajaran diferensiasi untuk meningkatkan pemahaman tentang pancaindera manusia pada siswa kelass 4C SD Negeri Ngaglik 01 Batu tahun ajaran 2022/2023. Jurnal Pendidikan Taman Widya Humaniora (JPTWH), 2(1), 232–259.
Sulasmono, B. S., & Dwikurnaningsih, Y. (2012). Pengembangan Model Pembelajaran Adaptif, Kooperatif, Aktif Dan Reflektif (Pakar). Satya Widya, 28(1), 93. https://doi.org/10.24246/j.sw.2012.v28.i1.p93-110
Yandri, H., Sujadi, E., & Juliawati, D. (2021). Perencanaan karir siswa sekolah menengah atas dengan pendekatan konsep STIFIn untuk menghadapi perilaku kapitalisme di era revolusi industri 4.0. Educational Guidance and Counseling Development Journal, 4(2), 58–65. http://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php/EGCDJ/article/view/13987
Yani, D., Muhanal, S., & Mashfufah, A. (2023). Implementasi assemen diagnostic untuk menentukan profil gaya belajar siswa dalam pembelajaran diferensiasi di sekolah dasar. Jurnal Inovasi Dan Teknologi Pendidikan, 1(3), 241–250. https://doi.org/10.46306/jurinotep.v1i3.27
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Indra Fadriana, Fadly Azhar

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.


